VIDEO: Soal Proyek Kereta Cepat, Faisal Basri: Ini Bukan Proyek Transportasi, Tapi Proyek Properti
Soal Proyek Kereta Cepat, Faisal Basri: Ini Bukan Proyek Transportasi, Tapi Proyek Properti. (Tim grafis Video VOI)

Bagikan:

Pengamat ekonomi Faisal Basri kembali mengungkapkan fakta-fakta menarik soal pembangunan proyek kereta cepat Jakarta-Bandung. Ia mengungkap bahwa proyek ini ada banyak kejanggalan, Salah satunya adalah soal rencana pendirian beberapa stasiun pemberhentian yang dianggap tidak tepat untuk sebuah konsep moda transportasi modern ini. Simak selengkapnya dalam video berikut ini.