Harga iPhone 14 Series 2022 dan Spesifikasinya
Ilustrasi iPhone 14 Series 2022 (apple.com)

Bagikan:

YOGYAKARTA – Perusahaan ponsel Apple akhirnya merilis iPhone 14 Series 2022 dalam Apple Event bertajuk Far Out pada Rabu, 7 September 2022. Penggemar ponsel Apple pun mulai berbondong-bondong mencoba produk terbaru ini. VOI akan mencoba memberikan informasi terkait harga hingga spesifikasinya.

Mengintip iPhone 14 Series 2022

Apple merilis jajaran iPhone 14 series yang hadir dalam empat model, yakni iPhone 14 Reguler, iPhone 14 Plus, iPhone 14 Pro, dan iPhone 14 Pro Max. Dari catatan perusahaan, iPhone 14 dan iPhone 14 Pro juga telah menerapkan iOS 16, sistem operasi yang paling baru dari Apple. Berikut ini spesifikasi masing-masing produk.

Spesifikasi iPhone 14

  • Layar: OLED 6,1 inci
  • Kecepatan Refresh: 60 Hz
  • Tampilan selalu aktif: Tidak
  • Ukuran: 71,5 x 146,7 x 7,8 mm
  • Bobot: 172g
  • Kapasitas baterai: Disebut bisa bertahan 20 jam selama pemutaran video
  • Pengisian daya: Fast Charging
  • Processor: A15 Bionic
  • RAM: TBD
  • Penyimpanan: 128GB, 256GB, 512GB
  • Kamera belakang: Kamera utama 12 megapiksel, ultrawide 12 megapiksel
  • Kamera depan: 12 megapiksel
  • Biometrik: Buka kunci ID Wajah
  • SIM Ganda: Ya, eSIM ganda, tetapi tidak ada baki

Spesifikasi iPhone 14

  • OS: iOS 16
  • Layar: OLED 6,7
  • Processor: A15 Bionic
  • Pengisian daya: Fast Charging
  • Kapasitas baterai: Disebut bisa bertahan 26 jam untuk pemutaran video
  • Ukuran: 160.8×78.1×7.80 mm
  • Bobot: 203g
  • Penyimpanan: 128GB, 256GB, 512GB
  • Kamera belakang: Kamera utama 12 megapiksel, ultrawide 12 megapiksel
  • Kamera depan: 12 megapiksel
  •  

Spesifikasi iPhone 14 Pro

  • OS: iOS 16
  • Layar: OLED 6,1 inci
  • Kecepatan Refresh: 120 Hz
  • Tampilan selalu aktif: Ya
  • Ukuran: 71,5 x 147,5 x 7,85mm
  • Bobot: 206g
  • Baterai: Disebut mampu bertahan hingga sepanjang hari
  • Pengisian daya: Fast Charging Ya
  • Processor: A16 Bionic
  • RAM: TBD
  • Penyimpanan: 128GB, 256GB, 512GB, 1TB
  • Kamera belakang: Kamera utama 48 megapiksel, kamera ultrawide 12 megapiksel, kamera telefoto 12 megapiksel
  • Kamera depan: 12 megapiksel
  • Biometrik: Buka kunci ID Wajah
  • SIM Ganda: Ya, eSIM ganda, tetapi tidak ada baki

Spesifikasi iPhone 14 Pro Max

  • OS: iOS 16
  • Layar: OLED 6,7 inci
  • Kecepatan Refresh: 120 Hz
  • Tampilan: Allways On
  • Ukuran: 160.7 x 77.6 x 7.9 mm
  • Bobot: 240 g
  • Baterai: Disebut mampu bertahan hingga sepanjang hari
  • Pengisian daya: Fast Charging Ya
  • Processor: Apple A16 Bionic
  • RAM: 128 GB/6 GB RAM, 256 GB/6 GB RAM, 512 GB/6 GB RAM, 1 TB/6 GB RAM
  • Penyimpanan: 128GB, 256GB, 512GB, 1TB
  • Kamera belakang: Kamera utama 48 megapiksel, kamera ultrawide 12 megapiksel, kamera telefoto 12 megapiksel
  • Kamera depan: 12 megapiksel
  • Biometrik: Buka kunci ID Wajah
  • SIM Ganda: Ya, eSIM ganda, tetapi tidak ada baki

Harga iPhone 14 Series 2022 di Indonesia

Meski telah dirilis, pembelian iPhone 14 Series bisa dipesan mulai hari ini 9 September dan dijual  pada 16 September. Meski hari ini diluncurkan, harga iPhone 14 series di Indonesia belum ditemukan. Namun, berikut ini harga yang dibanderol di situs resmi Apple.

Harga iPhone 14

  • Varian 128GB: USD 799  atau kurang lebih Rp11,9 juta
  • Varian 256GB: USD 899 atau kurang lebih Rp13,4 juta
  • Varian 512GB: USD 1.099 atau kurang lebih Rp16,4 juta

Harga iPhone 14 Plus

  • Varian 128GB: USD 899 atau kurang lebih Rp13,4 juta
  • Varian 256GB: USD 999 atau kurang lebih Rp14,9 juta
  • Varian 512GB: USD 1.199 atau kurang lebih Rp17,8 juta

Harga iPhone 14 Pro

  • Varian 128GB: USD 999 atau kurang lebih Rp14,8 juta
  • Varian 256GB: USD 1.099 atau kurang lebih Rp16,4 juta
  • Varian 512GB: USD 1.299 atau kurang lebih Rp19,3 juta
  • Varian 1TB: USD 1.499 atau kurang lebih Rp22,3 juta

Harga iPhone 14 Pro Max

  • Varian 128GB: USD 1.099 atau kurang lebih Rp16,4 juta
  • Varian 256GB: USD 1.199 atau kurang lebih Rp17,8 juta
  • Varian 512GB: USD 1.399 atau kurang lebih Rp20,8 juta
  • Varian 1TB: USD 1.599 atau kurang lebih Rp23,8 juta

Itulah informasi terkait iPhone 14 series 2022 dan perkiraan harganya. Untuk mendapatkan informasi menarik lainnya, kunjungi VOI.ID.