JAKARTA - Kebakaran rumah terjadi di Matraman, Jakarta Timur. 10 orang dilaporkan tewas.
Kebakaran rumah di kawasan padat penduduk terjadi di Jalan Pisangan Baru III RT 06/RW 10, Kecamatan Matraman sekitar pukul 04.50 WIB, Kamis, 25 Maret. Kebakaran ini terjadi pada bangunan kontrakan 5 pintu.
“Korban jiwa 10 orang,” kata Kasie Ops Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Damkar) Jaktim Gatot Sulaeman kepada wartawan.
BACA JUGA:
Diduga penyebab kebakaran yang menewaskan 10 orang ini karena hubungan arus pendek listrik atau korsleting.
Ada 14 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi. Saat ini kebakaran sudah berhasil dipadamkan.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #pdip #hasto kristiyanto #nataru #natalPopuler
25 Desember 2024, 01:02
25 Desember 2024, 04:00
25 Desember 2024, 05:00
25 Desember 2024, 08:21