JAKARTA - Puluhan spanduk kampanye terpampang di sepanjang jalan protokol hingga fasilitas publik. Gambar wajah para kandidat peserta pemilu beserta visi-misinya menumpuk dan memenuhi area publik.
Tak hanya menjadi polusi visual, para atribut kampanye seperti baliho, spanduk, hingga bendera partai ini dinilai membahayakan para pengendara. Pasalnya, jika salah satu baliho yang di pinggir jalan itu ambruk tentu akan membahayakan pengendara.
Belum lagi jika bendera yang terpajang di tengah pembatas jalan atau di area flyover tertiup angin itu pernah membahayakan salah satu supir ojol. Simak liputannya berikut.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #kecelakaan pesawat #hasto kristiyanto #nataru #squid game 2Populer
03 Januari 2025, 00:02
03 Januari 2025, 06:15
03 Januari 2025, 04:00
03 Januari 2025, 02:11