JAKARTA - Polda Metro Jaya meringkus aktor Revaldo. Ia ditangkap atas kasus dugaan penyalahgunaan narkotika.
"Iya benar yang bersangkutan kita amankan," ujar Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya Kombes Mukti Juharsa saat dikonfirmasi, Kamis, 12 Januari.
Namun, belum rinci mengenai jenis narkoba yang menjadi barang bukti penangkapan Revaldo. Hanya ditegaskan proses pemeriksaan masih berlangsung.
Terpisah, Wadir Narkoba Polda Metro Jaya AKBP Donny Alexander mengatakan, Revaldo ditangkap di kediamannya pada Rabu, 11 Januari, malam.
BACA JUGA:
"Ditangkap kemarin di kediaman yang bersangkutan," kata Donny.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #hari ibu #nataru #natalPopuler
22 Desember 2024, 05:34
22 Desember 2024, 00:05
22 Desember 2024, 01:06