Sebelum pemeriksaan di Polda Jabar, Senin, 3 Januari, Bahar bin Smith mengungkapkan kepada wartawan soal keadilan di Indonesia. Menurutnya, ada banyak kasus-kasus dugaan ujaran kebencian yang akhirnya tidak lagi diproses. Ia pun mengatakan, jika ia ditahan maka menurutnya keadilan di Indonesia telah mati. Video selengkapnya berikut ini.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #pdip #hasto kristiyanto #nataru #natalPopuler
25 Desember 2024, 01:02
25 Desember 2024, 04:00
25 Desember 2024, 08:21