VIDEO: Rekonstruksi Kecelakaan Bus TransJakarta di Jalan MT Haryono Menggunakan Teknologi 3D
JAKARTA – Dirlantas Polda Metro Jaya Sambodo Purnomo Yogo telah menggelar rekonstruksi kecelakaan bus TransJakarta yang terjadi di Jalan MT Haryono, Cawang, Jakarta Timur yang menyebabkan dua orang tewas dan 31 orang luka-luka.
Rekonstruksi dilakukan di Polda Metro Jaya dengan menggunakan teknologi 3D (tiga dimensi). Dalam layar monitor, dapat dilihat bagaimana kecelakaan kedua bus TransJakarta itu terjadi.
Simak video berikut:
Baca juga:
- Penumpang di Bandara Ngurah Rai Bali Sudah Bisa Gunakan Tes Antigen
- Bansos Dikorupsi, Tes COVID-19 Dikapitalisasi: Apes Rakyat di Tangan Pejabat
- Teriak Minta Jokowi Mundur Usai Menterinya Diduga Bisnis PCR, Ferdinand ke Partai Ummat: Lolos Verifikasi Dulu!
- Luhut Disebut Ikut Menikmati Cuan Bisnis Tes PCR, Jubir: Beliau Justru Selalu Suarakan Harga Diturunkan