JAKARTA - Jumlah korban tewas akibat ledakan truk tangki bensin di persimpangan jalan Suleja, Kota Kaduna, Nigeria bertambah menjadi 86 orang per Minggu 19 Januari.
"Jumlah korban tewas terakhir akibat ledakan truk tangki adalah 86," kata juru bicara Badan Manajemen Darurat Nasional di negara bagian Niger, Ibrahim Audu Husseini, dikutip dari AFP, Minggu 19 Januari.
Truk yang membawa 60.000 liter bahan bakar minyak (BBM) itu terbalik sebelum akhirnya meledak pada Sabtu 18 Januari.
Warga yang berkerumun di sekitar truk untuk mengais tumpahan minyak BBM ikut menjadi korban ledakan.
BACA JUGA:
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #kpk #palestina #pagar laut tangerang #efisiensi anggaran #iims 2025Populer
15 Februari 2025, 04:00