VIDEO: Belajar dari Perdebatan Razman Nasution dan Denise Chariesta, Ini Kata Dewan Pers
VIDEO: Belajar dari Perdebatan Razman Nasution dan Denise Chariesta, Ini Kata Dewan Pers. (Tim grafis Video VOI)

Bagikan:

JAKARTA - Suasana jumpa pers pengacara Razman Nasution menjadi berbeda, saat hadir Denise Chariesta, Selasa, 10 Mei. Saat itu Razman tengah menjelaskan terkait kondisi kliennya, Medina Zein. Seperti diberitakan sejumlah media, Media Zein diduga melakukan penipuan terhadap Denise dan Uya Kuya. Denise kemudian hadir mengaku wartawan, sementara Razman meminta Denise menunjukkan kartu persnya. VOI melakukan wawancara perihal peristiwa tersebut kepada Dewan Pers, melalui Hendry Ch Bangun, Wakil Ketua Dewan Pers, Kamis, 12 Mei. Secara garis besar, Hendry menjelaskan terkait fungsi wartawan dan hak-hak narasumber. Berikut penjelasannya.