Hasil pencarian "Listyo Sigit", 3307 hasil ditemukan.


| BERITA

Penghujung 2023, Kapolri Minta Maaf Kinerja Polri Jauh dari Sempurna

27 Desember 2023, 14:40

JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meminta maaf terkait kinerja Korps Bhayangkara yang masih jauh dari kesempurnaan.. pimpinan Polri dan keluarga besar Polri dari lubuk hati yang paling dalam mengucapkan maaf yang sebesar-besarnya," ujar Sigit.. Di sisi lain, Sigit juga meminta masyarakat mendukung Polri dalam melasanakan tugas.
Baca selengkapnya

| BERITA

Kapolri Sederhanakan Alur Izin Kegiatan Seni dan Olahraga, Sistem Online, Tak Perlu Berulangkali

27 Desember 2023, 14:23

JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyederhanakan permohonan pengajuan izin keramaian khusus kegiatan seni.. Cukup sekali pengajuan, izin dapat langsung diproses," ujar Sigit saat rilis akhir tahun (RAT) di Mabes Polri, Rabu, 27 Desember.. perizinan cukup satu kali untuk kompetisi olahraga dengan sistem musim," sebutnya Dengan optimalisasi perizinan ini, lanjut Sigit
Baca selengkapnya

| BERITA

431 Kasus Korupsi yang Rugikan Negara Rp3,6 Triliun Rampung Ditangani Polri pada 2023

27 Desember 2023, 14:06

JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut 431 kasus tindak pidana korupsi diungkap selama 2023... "Berhasil mengungkap 431 perkara dengan kerugian negara Rp3,6 triliun, dan melakukan asset recovery Rp909 miliar," ujar Sigit.. Meski pengembalian aset dinilai masih jauh dari angka kerugian negara, Sigit menyebut bila dibandingan dengan periode sebelumnya
Baca selengkapnya

| BERITA

Pengungkapan Kasus Narkoba Sepanjang 2023, Kapolri: Barang Bukti Senilai Rp12,8 Triliun Disita

27 Desember 2023, 13:57

JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memaparkan capaian pengungkapan kasus tindak pidana narkoba periode 2023... "Polri berhasil menyelesaikan 31.415 perkara atau 79,7 persen dari total 39.398 perkara pada tahun 2023," ujar Sigit saat.. Sementara dari barang bukti yang sita, Sigit menegaskan Polri menyelamatkan 35,7 juta jiwa dari jerat narkotika.
Baca selengkapnya

| BERITA

Kapolri: Penyitaan Aset Kasus TPPU Naik Rp443 Miliar di 2023

27 Desember 2023, 13:06

JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut ada peningkatan penyitaan aset milik negara dalam penanganan kasus.. Nilai aset yang disita di tahun 2023 juga mengalami peningkatan Rp443 miliar naik 10,8 persen," ujar Sigit saat rilis akhir.. Di mana, Rp14,57 triliun di antaranya dilakukan pada tahun 2023," kata Sigit.
Baca selengkapnya

| BERITA

Kapolri: Penindakan Kasus TPPO Naik 619 Persen di 2023, Sebanyak 1.361 Tersangka Ditangkap

27 Desember 2023, 12:25

JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut telah menindak 1.361 tersangka kasus tindak pidana perdagangan orang.. penindakan itu disebut meningkat signifikan bila dibandingkan dengan 2022 yang hanya menindak 172 tersangka.Kemudian, Sigit.. TPPO jaringan penjualan ginjal dengan 13 tersangka dan 10 korban," kata Sigit.
Baca selengkapnya

| BERITA

Di Hadapan Kapolri, Sultan Rifat Mengaku Tak Ingin Sia-siakan Hidup Meski Pakai Alat Bantu Bicara

27 Desember 2023, 09:35

Semangat itu ia tunjukan di hadapan Kapolri Jenderal Listyo Sigit, di Markas Besar (Mabes) Polri, Jakarta, belum lama ini.. Mendengar semangat tersebut, Jenderal Listyo Sigit Prabowo pun mengajak Sultan salam komando sebagai tanda komitmen untuk.. Selain itu, Jenderal Listyo Sigit memberikan motivasi kepada Sultan agar bisa sukses dan berhasil meraih cita-citanya.
Baca selengkapnya

| BERITA

Sisir Sejumlah Gereja di Sukabumi, Tim Jibom Pastikan Kenyamanan dan Keamanan saat Beribadah

25 Desember 2023, 06:48

Kemudian mencegah potensi konflik lainnya, karena sudah menjadi atensi dari Kapolri Jendral Pol Listyo Sigit Prabowo bahwa
Baca selengkapnya

| BERITA

Kunjungi Gereja Katedral, Wamenag Tegaskan Nomenklatur Isa Al Masih akan Diganti Yesus Kristus di Kalender Nasional

24 Desember 2023, 21:56

sebelumnya, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy bersama Kapolri Jenderal Listyo.. Sigit Prabowo, Wakil Menteri Agama Saiful Rahmat Dasuki dan sejumlah mengunjungi Gereja Katedral Jakarta, Minggu 24 Desember
Baca selengkapnya

| BERITA

Densus 88 Amankan 18 Orang Mencurigakan dalam Malam Misa Natal

24 Desember 2023, 20:27

JAKARTA - Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengatakan pihaknya telah mengamankan 18 orang yang mencurigakan pada.. Diamankan oleh teman-teman dari Densus 88," Kata Jenderal Listyo Sigit saat meninjau Gereja Katedral di Sawah Besar, Jakarta.. Namun Listyo Sigit tidak merincikan kepada awak media mengenai 18 orang yang diamankan Densus 88 itu di gereja mana saja.
Baca selengkapnya

| BERITA

Kapolri Ajak Masyarakat Sambut Natal dan Tahun Baru 2024 dengan Semangat dan Harapan Baru

24 Desember 2023, 20:10

Listyo Sigit Prabowo menyatakan, perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 kali ini menjadi momentum untuk mengingat kebesaran.. Listyo Sigit Prabowo M.Si, Kepala Kepolisian Republik Indonesia beserta seluruh keluarga besar Kepolisian Republik Indonesia.. Jenderal Sigit menghaturkan harapannya, semoga Tuhan melindungi seluruh rakyat Indonesia.
Baca selengkapnya

| BERITA

Polri Amankan 39.495 Gereja Seluruh Indonesia dalam Perayaan Natal 2023

24 Desember 2023, 19:17

Sigit Prabowo di Gereja Katedral, Sawah Besar, Jakarta Pusat... Semuanya ikut dalam kegiatan pengamanan ibadah," ujar Listyo Sigit... Berdasarkan pantauan VOI, Listyo Sigit datang ke Gereja Katedral bersama Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan
Baca selengkapnya

| BERITA

Pembangunan Kodim IKN, Jokowi Pastikan Berkonsep Modern dan Green Building

21 Desember 2023, 18:57

Mensesneg Pratikno, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Hadi Tjahjanto, Kapolri Jenderal Pol Listyo.. Sigit Prabowo, Pj Gubernur Kaltim Akmal Malik, Kepala Otorita IKN Bambang Susantono dan Kurator Pembangunan IKN Ridwan Kamil
Baca selengkapnya

| BERITA

Kapolri Sigit Sebut 30.878 Personel akan Dipindahkan Secara Bertahap ke IKN

21 Desember 2023, 15:35

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut, pemindahan personel Polri ini dilakukan dalam empat tahapan... Lalu pada tahap ketiga sebesar 9.685 orang dan tahap keempat sebanyak 9.678," kata Sigit dalam keterangan saat menghadiri.. Sigit memastikan bahwa Polri akan terus mengawal seluruh kebijakan Presiden Jokowi termasuk pembangunan kawasan IKN
Baca selengkapnya

| BERITA

Jokowi Resmikan Pembangunan Polres Khusus Kawasan IKN Nusantara

21 Desember 2023, 12:33

"Bangunan Polres khusus kawasan ibu kota negara baru Indonesia terdiri dari empat lantai," jelas Kapolri Jenderal Sigit.. Listyo Prabowo... Sigit Prabowo.
Baca selengkapnya