The body of the 9th Vice President (Vice President) of the Republic of Indonesia Hamzah Haz was dispatched to the family grave in the Cisarua area, Bogor Regency, West Java.

Departures after the body was prayed in front of the funeral home in the Matraman area, Jakarta, Wednesday, July 24. Before leaving, the body was also carried out a military ceremony procession after it was officially handed over from the family to the government.

The bodies were dispatched at around 14.30 WIB. "We, the family, really let everything be, what you aspire to, of course, we will continue," said Hamzah Haz's 4th son, Nur Agus Haz at the funeral home, was confiscated from Antara. Based on the statement from the Chairman of PPP Mardiono, the plan is for the funeral ceremony at the family's grave to be led by the Coordinating Minister for Economic Affairs Airlangga Hartarto.

Adapun jenazah tokoh bangsa itu dibawa ke pemakaman menggunakan mobil jenazah dari Komando Garnisun Tetap (Kogartap) TNI I/Jakarta. Keluarga dan kerabat mendiang pun turut mengiringi perjalanan menuju ke lokasi pemakaman.Sebelumnya, Presiden Joko Widodo juga mengunjungi rumah duka bersama Wakil Presiden Terpilih Pemilu 2024 Gibran Rakabuming Raka, dan juga Menteri Agraria dan Tata Ruang Agus Harimurti Yudhoyono.Selain Jokowi, tokoh-tokoh bangsa lainnya sudah berdatangan ke rumah duka, di antaranya Wakil Presiden Ke-6 Try Sutrisno, Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla, dan Wakil Presiden Ke-11 Budiono.Kemudian hadir pula sejumlah politisi, di antaranya Ketum PPP Mardiono, Ketum Partai Hanura Oesman Sapta Odang, hingga Wakil Ketua DPR RI Rahmat Gobel. Sedangkan Presiden Ke-5 Megawati Soekarnoputri berhalangan hadir dan diwakili oleh Ahmad Basarah selaku kader dari PDI Perjuangan.


The English, Chinese, Japanese, Arabic, and French versions are automatically generated by the AI. So there may still be inaccuracies in translating, please always see Indonesian as our main language. (system supported by DigitalSiber.id)