JAKARTA - Setelah memperingati Hari Pers Nasional (HPN) pada 9 Februari lalu, insan pers Indonesia kembali bertemu dengan momentum berikutnya yang juga menjadi landasan penting bagi perkembangan pers. Yaitu Hari Kebebasan Pers Sedunia (HKPS) atau World Press Freedom Day, yang diperingati 3 Mei 2022. Deklarasi Windhoek, Namibia yang dihelat pada 3 Mei 1991 menjadi tonggak sejarah HKPS. Majelis Umum PBB berdasarkan rekomendasi UNESCO (United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization) kemudian mendeklarasikan HKPS pada Desember 1993. Inilah penegasan penting komunitas internasional terhadap kebebasan pers di muka bumi. Tantangan terbesar pers kita saat ini kata Hendry Ch Bangun adalah meningkatkan kompetensi wartawan.
20 November 2024, 07:08
20 November 2024, 01:08