VIDEO: Mardani H Maming Dicegah ke Luar Negeri, Ini Kata KPK

JAKARTA - KPK meminta mantan Bupati Tanah Bumbu Mardani H. Maming tak menyampaikan opini terkait kasus yang tengah menjeratnya.Hal tersebut disampaikan Plt Juru Bicara KPK Bidang Penindakan Ali Fikri menanggapi pernyataan Mardani yang menyebut dirinya dikriminalisasi. Ali, memastikan pengusutan dugaan suap yang menjerat Mardani sesuai aturan yang berlaku. Bukti sudah dikantongi sehingga pengusutan kasus naik ke penyelidikan ke penyidikan. Simak videonya berikut ini.

>