JAKARTA - Putra sulung Presiden Joikowi menjadi perbincangan dan perhatian media sejak dirinya diwacanakan akan menjadi calon wakil presiden. Bahkan setelah melalui perdebatan yang sengit, MK mengabulkan salah satu gugatan soal batas usia capres dan cawapres, yang dianggap memberikan "karpet merah” untuk Gibran Rakabuming Raka sehingga ia bisa melenggang ke pentas pertarungan pilpres 2024 sebagai wapres. Menurut FX Hadi Rudyatmo setidaknya sudah dua kali Gibran bikin kejutan. Pertama saat ingin menjadi calon Wali Kota Surakarta. Dan kedua ketika ingin menjadi calon Wakil Presiden tapi terkendala usia. Namun rintangan itu bisa diatasi setelah MK memberikan putusan.
19 Desember 2024, 04:05
19 Desember 2024, 06:15
19 Desember 2024, 05:28
19 Desember 2024, 05:00