GORONTALO - Presidential candidate (candidate) number 1, Anies Baswedan admitted that he was willing to accept the invitation to a discussion submitted by presidential candidate number 2, Prabowo Subianto. However, on condition, it must be held in front of everyone. "It must be held in front of everyone," said Anies during a campaign visit in Gorontalo, Monday, January 8, was confiscated by Antara. According to him, the issues discussed in the discussion were policies that were prepared using tax money obtained from the people. So the use of people's money must be in front of the people. The forum must be held openly because it concerns policies that can be conveyed. The things related to the budget, he continued, must be explained to the public., so it must be open. "The opportunity to explain it must be used and this is not an interpersonal chat, but this is a discussion related to policies, it must be in front of many people," he said.

Pada saat debat ketiga Pilpres 2024, Anies mengatakan hutang negara harus dimanfaatkan untuk hal yang bersifat produktif, bukan untuk membeli alutsista bekas seperti yang dilakukan Kementerian Pertahanan."Itu bukan sesuatu yang tepat, justru harus sebaliknya kita kerjakan," kata Anies saat debat.Lalu saat Prabowo mendapatkan kesempatan berbicara di segmen berikutnya, Menteri Pertahanan itu menilai Anies tidak mengerti masalah pertahanan. Dia mengaku bersedia mengundang Anies untuk berdiskusi di tempat yang Anies sukai."Saya akan bawa data, yang sebenar-benarnya ya," kata Prabowo saat debat.KPU telah menetapkan tiga pasangan capres-cawapres peserta Pemilu Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2024 yakni Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dengan nomor urut satu, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka nomor urut dua, dan Ganjar Pranowo-Mahfud Md nomor urut tiga.Selepas debat pertama pada 12 Desember 2023 dan debat kedua pada 22 Desember 2023, KPU menggelar debat ketiga yang mempertemukan para capres. Tema debat ketiga meliputi pertahanan, keamanan, hubungan internasional, globalisasi, geopolitik, dan politik luar negeri.


The English, Chinese, Japanese, Arabic, and French versions are automatically generated by the AI. So there may still be inaccuracies in translating, please always see Indonesian as our main language. (system supported by DigitalSiber.id)