JAKARTA - Gempa bumi berkekuatan magnitudo (M) 5,7 terjadi wilayah Maluku sekitar pukul 21.29 WIB, menurut informasi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).
Dilansir Antara, Rabu, 19 Januari, episentrum gempa berada di 62 km kilometer barat daya Seram bagian Timur, lokasi berada di 3,37 derajat Lintang Selatan dan 130,98 derajat Bujur Timur dengan kedalaman 85 kilometer.
Belum ada laporan soal dampak gempa Maluku ini.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #pdip #hasto kristiyanto #nataru #natalPopuler
25 Desember 2024, 01:02
25 Desember 2024, 04:00
25 Desember 2024, 05:00
25 Desember 2024, 06:01