Bagikan:

JAKARTA - Tak bisa dipungkiri, kebutuhan pengisian daya melalui colokan. Ketergantungan akan colokan pun menjadi dorongan terciptanya inovasi bergerak. Pengisian daya melalui wireless charger kini sudah hadir untuk mendukung aktivitas digital kita sehari-hari. Lantas, tahukah Anda bagaimana cara kerja wireless charger sebenarnya?

Prinsip dasar pengisian daya nirkabel menjadi pemahaman penting untuk mengetahui cara kerja wireless charger. Hal ini berawal dari abad ke-19, Michael Faraday menemukan teori induksi elektromagnetik. Teori tersebut kemudian dikembangkan oleh seorang ilmuwan Nikola Tesla. Tesla berhasil membuat teori yang bernama kopling induktif resonansi.

Bagaimana kedua teori ini bisa berkembang menjadi teknologi wireless charger? Untuk lebih jelasnya, saksikan tayangan perdana "Cara Kerja Wireless Charger".