JAKARTA - Sebuah Pipa gas mengalami kebocoran di MT Haryono, Jakarta Selatan, Rabu (20/7). Semburan uap gas dikarenakan bocor terkena proyek pembangunan. Akibat peristiwa tersebut arus lalu lintas di sekitar lokasi mengalami kemacetan yang cukup panjang. Hingga terpaksa arus lalu lintas di alihkan. Petugas kepolisian di lokasi kejadian terpaksa menjelaskan kepada para pengendara untuk tidak melintas.Tak ada korban jiwa dalam peristiwa ini dan kasusnya kini ditangani oleh kepolisian resort metro Jakarta Selatan. Simak videonya berikut ini.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #hari ibu #nataru #natalPopuler
23 Desember 2024, 00:04
23 Desember 2024, 06:00
23 Desember 2024, 03:01
23 Desember 2024, 00:55
23 Desember 2024, 04:15