JAKARTA - Terpilihnya GPH Bhre Cakrahutomo Wira Sudjiwo sebagai Mangkunegaran X telah menggeser dua kandidat lainnya, GPH Paundrakarna dan KRMH Roy Rajasa Yamin. Bahkan dalam suksesi tersebut, disebut-sebut terjadi konflik internal di Pura Mangkunegaran, sehingga pemilihan Mangkunegaran X pun banyak terkendala. Melihat proses yang demikian tersebut, R Surodjo pengamat budaya kepada VOI menyarankan, agar GPH Bhre yang sudah terpilih, bisa merangkul GPH Paundra dan KRMH Roy Rajasa. Simak video lengkapnya berikut ini.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #kpk #palestina #pagar laut tangerang #efisiensi anggaran #iims 2025Populer
16 Februari 2025, 06:03
16 Februari 2025, 08:30
16 Februari 2025, 07:19
16 Februari 2025, 12:15