JAKARTA - Setelah berhasil mengidentifikasi AKP Novandi Arya, pihak kepolisian berhasil mengungkap sosok wanita di dalam mobil bersama AKP Novandi saat kecelakaan, Senin, 7 Februari. Pihak kepolisian menyebutkan wanita muda tersebut bernisial F. Namun sudah beredar, jika wanita berinisial F tersebut disebut-sebut adalah Fatimah, seorang kader dari PSI. VOI berusaha menghubungi pihak Andi Budiman, pihak juru bicara PSI. Namun hingga berita ini dipublikasikan, VOI belum mendapatkan konfirmasi.Berikut keterangan lengkap Kombes Sambodo Purnomo, Dirlantas Polda Metro Jaya, Rabu, 9 Februari. Simak video lengkapnya berikut ini.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #pdip #hasto kristiyanto #nataru #natalPopuler
26 Desember 2024, 01:16
26 Desember 2024, 03:21