Seorang lelaki paruh baya yang diketahui pensiunan Polri ditemukan tewas tergeletak di atas trotoar kawasan MT Haryono, Jakarta, Selasa, 4 Januari. Seorang saksi mata menyebutkan, sebelum ditemukan meninggal dunia, korban sempat bertemu dengan sejumlah orang yang diduga adalah 'mata elang'. Dugaan sementara, korban meninggal dunia karena serangan jantung. Simak video lengkapnya berikut ini.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #suriah #nataru #natalPopuler
18 Desember 2024, 00:27
18 Desember 2024, 04:00