Tuntutan dan Pesan Demonstran dalam Aksi Tolak RUU TNI di Gedung DPR

20 Maret 2025, 23:05 | Tim Redaksi

Bagikan:

JAKARTA - Aksi demo tolak RUU TNI yang dilakukan Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) dan ratusan massa lainnya pada Kamis, 20 Maret 2025 di depan gerbang Gedung DPR/MPR RI, Jakarta banyak meninggalkan catatan dan kritikan masyarakat lewat coretan di dinding dan jalanan, serta berupa poster ataupun spanduk berupa tuntutan atau kritik terhadap pemerintahan Presiden Prabowo Subianto.