JAKARTA - TransJakarta together with the Provincial Government of DKI Jakarta has made free buses for the Kalideres Terminal - Soekarno Hatta Airport for one month since July 4, 2023. "Five new TransJakarta (TJ) buses that have been prepared are of thelowerdeck (lowerdek) type and will be free for a month. Then there will also be operating hours later," said Head of Kalideres Terminal, Revi Zulkarnaen when contacted by reporters on Wednesday, June 28. He continued to be available five bus units operating from 06.00 WIB - 09.00 WIB. Meanwhile, for the afternoon it operates from 18.00 WIB to 21.00 WIB. "During the meeting, it is agreed to make it free for one month," he said. So that the late public will still get services from TransJakarta. Meanwhile, the capacity of one bus according to Revi can accommodate as many as 60-80 people. "For that bus, I know, 60 - 80 passengers sit and stand around," he said.

Terkait jalur yang dilalui dan besaran tarif bus setelah periode gratis,Revi belum bisa merinci."Kalau untuk jalur saya belum bisa merinci. Namun yang pasti jalur yang biasa dilalui TJ. Nanti lintasannya saya akan pelajari lagi. Namun intinya melewati jalur yang banyak penumpang dan bisa dilewati TJ. Demikian juga dengan tarif setelah gratis nanti. Akan kami ikuti terus perkembangannya," ungkap dia.Sebelumnya, Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengatakan bus TransJakarta rute Terminal Kalideres ke Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) tidak hanya melayani karyawan bandara internasional itu saja, tetapi juga masyarakat umum.Selain itu, Heru menyebutkan, tarif TransJakarta menuju Bandara Soetta masih sama seperti tarif subsidi, yakni sebesar Rp3.500.Adapun rute layanan TransJakarta menuju Bandara Soekarno-Hatta ini masih menunggu izin dari Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ).


The English, Chinese, Japanese, Arabic, and French versions are automatically generated by the AI. So there may still be inaccuracies in translating, please always see Indonesian as our main language. (system supported by DigitalSiber.id)