JAKARTA - Sepekan ini VOI mencatat tiga peristiwa yang terpopuler dan mendapatkan perhatian dari pemirsa. Ada video kesedihan istri AKP Novandi Arya. Seperti diketahui, anak Gubernur Kaltara itu menjadi salah satu korban meninggal dunia dalam kecelakaan yang terjadi Senin, 7 Februari di kawasan Jakarta Pusat. Lalu ada video tentang Nora Alexandra, istri Jerinx yang di-bully karena postingan foto dan video seksi di akun instagramnya. Lalu yang terakhir, ada video tentang tanggapan dari pihak MUI, terkait rencana pemindahan Makam Vanessa Angel. Berikut ulasannya.
Tag Terpopuler
#prabowo subianto #tahun baru #pdip #hasto kristiyanto #nataru #natalPopuler
27 Desember 2024, 00:30
27 Desember 2024, 01:25
27 Desember 2024, 06:00
27 Desember 2024, 06:13