JAKARTA - Pelarangan eskpor bijih nikel atau nikel mentah membuat hilirisasi menjadi keniscayaan. Namun bukan tanpa kendala melakukan hilirisasi, terutama karena upaya ini membutuhkan modal yang tidak sedikit. Selama ini PMA (Penanaman Modal Asing) masih mendominasi hilirisasi. Ketua Umum Ketua Umum Asosiasi Pemasok Energi dan Batubara Indonesia (Aspebindo) Dr. Anggawira, MM, MH, berharap pemerintah dan perbankan dapat memberikan bantuan. Pemerintah melalui regulasi dan perbankan dengan memberikan bunga yang bersaing.


The English, Chinese, Japanese, Arabic, and French versions are automatically generated by the AI. So there may still be inaccuracies in translating, please always see Indonesian as our main language. (system supported by DigitalSiber.id)