Bagikan:

JAKARTA - Blangkon dikenal sebagai tutup kepala bagi masyarakat Jawa, baik itu di Jawa Barat maupun Jawa Tengah hingga Jawa Timur. Selain kerap digunakan untuk upacara adat, blangkon belakangan mulai digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Namun tahukah filosofi blangkon sebenarnya. Pegiat budaya Soloraya R Surodjo kepada VOI menjelaskan filosofi mendalam blangkon. Simak videonya berikut ini.